Scroll Untuk Membaca Artikel
banner 970x250
ZONA Desa

Pembangunan Gapura Desa Eeya Capai 50 Persen

2424
×

Pembangunan Gapura Desa Eeya Capai 50 Persen

Sebarkan artikel ini
Nampak bangunan gapura antar Desa Eeya dan Dongkalan. Foto : ZonaSulawesi.

Parigi Moutong, Zona Sulawesi Pemerintah Desa (Pemdes) Eeya, Kecamatan Palasa, Kabupaten Parigi Moutong telah pembangunan gapura sebagai batas antar desa.

Gapura ini dibuat antara Desa Eeya dan Dongkalan.

Kepala Desa (Kades) Eeya, Sumanto Lamakasi mengatakan pihaknya menganggarkan sebsesar Rp 72.695.000 juta dalam dana desa untuk pembangunan gapura tersebut.

“Kami menganggarkan pembangunan gapura ini sebesar Rp 72.695.000 juta,” ujarnya.

Menurutnya, pembangunan gapura mencapai 50 persen.

“Saat ini progres pembangunan sudah mencapai setengah atau 50 persen,” ucap Sumanto.

Ia juga mengungkapkan dengan adanya gapura sebagai bentuk tatakelola wilayah Desa Eeya. Pun masyarakat dari luar daerah dapat mengetahui batas wilayah desa.

“Untuk memperindah dan memperjelas batas suatu desa agar masyarakat lain tau bahwa inilah desa Eeya,” ungkapnya.

Baca juga : Kades Eeya : Semoga Bantuan Dinas Pangan Bisa Tingkatkan Ekonomi